Connect With Us

Hendak Diwisuda, Mahasiswa UIN Ciputat Jadi Korban Tabrak Lari

Yudi Adiyatna | Minggu, 1 Desember 2019 | 11:36

Terjadi peristiwa kecelakaan di Jalan Tarumanegara, Pisangan, Ciputat Timur, Tangsel yang menewaskan seorang mahasiswa UIN Syarif Hidayatullah Jakarta, Minggu (1/12/2019). (@TangerangNews / Yudi Adiyatna)

TANGERANGNEWS.com-Mahasiswa UIN Syarif Hidayatullah Jakarta, Nurul Faqih, meninggal dunia akibat kecelakaan bermotor di Jalan Tarumanegara, Pisangan, Ciputat Timur, Tangsel, Minggu (1/12/2019) pagi tadi. 

Nahasnya, korban yang diketahui merupakan mahasiswa Fakultas Psikologi UIN Jakarta angkatan 2015 tersebut, mengendarai sepeda motor menuju kampusnya untuk melakukan prosesi wisuda yang telah diimpikannya selama empat berkuliah.

BACA JUGA:

"Beliau menjadi korban tabrak lari di depan Bens Radio Ciputat tadi pagi dan meninggal dunia di tempat," jelas Ali, salah seorang saksi mata kepada Tangerangnews.com

Nurul Faqih diketahui merupakan warga Indramayu, Jawa Barat. Saat kejadian dirinya sedang mengendarai sepeda motor Yamaha Vixion dengan nomor polisi E-6276-QI. 

"Tadi Polisi dari Polsek Ciputat sudah datang dan langsung mengevakuasi korban, "tuturnya.(RAZ/RGI)

NASIONAL
Kapolres Tangsel dan Bandara Soekarno-Hatta Diganti

Kapolres Tangsel dan Bandara Soekarno-Hatta Diganti

Selasa, 6 Januari 2026 | 16:18

Gerbong mutasi di tubuh Polda Metro Jaya kembali bergerak. Dalam upacara Serah Terima Jabatan (Sertijab) yang dipimpin langsung oleh Kapolda Metro Jaya Irjen Pol. Asep Edi Suheri, Senin 5 Januari 2026, sebanyak delapan pejabat remi diganti.

TEKNO
Abadikan Liburan Bak Fotografer Profesional, vivo V60 Series Hadirkan Teknologi Kamera ZEISS dan AI

Abadikan Liburan Bak Fotografer Profesional, vivo V60 Series Hadirkan Teknologi Kamera ZEISS dan AI

Jumat, 26 Desember 2025 | 17:59

vivo Indonesia resmi menghadirkan vivo V60 Series, sebuah generasi baru smartphone yang dirancang khusus sebagai "holiday kit" terbaik, untuk mengabadikan momen liburan dengan lebih jernih, kreatif, dan bermakna.

BANTEN
Pengamat Nilai Pemprov Banten Harus Aktif Turun Tangan Tangani Pengelolaan Sampah di Tangsel

Pengamat Nilai Pemprov Banten Harus Aktif Turun Tangan Tangani Pengelolaan Sampah di Tangsel

Selasa, 6 Januari 2026 | 14:56

Pengamat Kebijakan Publik dan Politik dari Kajian Politik Nasional (KPN) Adib Miftahul menilai Pemerintah Provinsi (Pemprov) Banten perlu mengambil peran lebih aktif sebagai perpanjangan tangan pemerintah pusat terkait kondisi pengelolaan sampah

KOTA TANGERANG
Perumda Tirta Benteng Tambah 30 Ribu Sambungan Air di Zona II Kota Tangerang

Perumda Tirta Benteng Tambah 30 Ribu Sambungan Air di Zona II Kota Tangerang

Selasa, 6 Januari 2026 | 18:52

Pemerintah Kota Tangerang (Pemkot) melalui Perusahaan Umum Daerah Tirta Benteng (Perumda TB) kembali memperluas layanan air bersih dengan menambah 30.026 sambungan langganan baru di wilayah Zona II.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill